"KENAPA KAU
PERGI (AYAH)" Karya
: Rabiul Armala Sari Nande Putri
Aku sedang berbincang dengan kemiskinan ,
kemiskinan hati , keraguan cinta mu ,
tuhan , tidaklah kau liat ibu ku ? air matanya tak pernah di berhenti mengalir karena ia berfikir bisahkah
ia menghidupi kedua anaknya dengan bekerja keras sendiri .
“
8 tahun lalu ayah ku meninggal dunia kau tau ? ayah adalah orang yang jujur dan
ia meninggal karenah kejujurannya . Inikah keadilan tuhan ? inikah yang namanya
kejujuran akan menang ? ayah ku
meninggal karena kecelakaan bermotor dan orang yang di belakang ayah ku itu
memijak badan ayah ku itulah sebab ayah ku meninggal .
Dan apa yang aku lakukan ? aku hanya bisa
menangis saat ayah ku di mandikan dan mencium mukanya yang terakhir kali , (
Sambil memeluk ayah dan menangis ) .
“
Di dalam hati ku sambil berkata ?
“
oh .... Tuhan ini yang terakhir kali aku
mencium dan memeluk ayah , ayah sudah meninggalkan kami semua , apakah aku bisa
hidup dan sekolah tanpa seorang sosok ayah.” Aku
sudah menjadi anak yatim saat aku duduk di bangku SD , masa SD itu seharusnya
di lalui dengan kemanjaan dan di sayangi kedua orang tua . “ Oh tuhan ..... Aku
sungguh tak sehebat yang kau kira aku dipaksa iklas padahal sebenarnya tidak ,
tapi kalu aku saja tak kuat , bagaimana dengan ibu ku ? Aku tak membenci pembunuh
ayah ku , sungguh tak ku benci karena aku percaya , ada tempat untuk seorang
pembunu di api neraka .
“ waktu sholat aku selalu berdoa ke pada tuhan
tentang ayah “ ? “
ya allah ampuni dosanya kasihani dan sejahterahkan dia , maafkanlah kesalahanya
, muliakanlah kedatanganya lapangkanlah kuburannya dengan rahmat mu .
Sesudah sholat itu hati ku rasanya tenang
karena aku sudah mendoakan ayah ku dan sebelum tidur biasanya aku juga berdoa
kepada tuhan tentang ayah ?
“ Ya
tuhan aku merindukan ayah , semoga ayah datang dalam mimpiku , mungkin lewat
mimpi aku bisa bertemu dengan ayah .
Tak lama kemudian aku terbangun dari tidur ku
aku merasa ada yang berbeda , aku tersesat di sebuah tempat dengan cahaya yang
menyilaukan terlihat sosok pria mengenakan baju putih berdiri di depanku .
“
Ayah ? “ Teriak aku dan langsung memeluk sosok itu aku bertemu dengan ayahku ,
namun tak lama , cahaya meredup dan seketika saya terbangun dari mimpiku .. .
Download filenya disini "GREENTHREE"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentar kalian sangat berharga bagi saya